Dinas Pekerjaan Umum Kabupaten Sukabumi Mulai Pembangunan Jalan Cihelang Tonggoh–Caringin
Sukabumi – Pemerintah Kabupaten Sukabumi melalui Dinas Pekerjaan Umum resmi memulai pembangunan jalan penghubung Cihelang Tonggoh–Caringin, Kecamatan Caringin, pada Selasa (11/11/2025). Proyek strategis ini diharapkan mampu memperlancar mobilitas warga dan…










