Sekda Kabupaten Sukabumi Buka Sosialisasi JKK JKM Bagi Pegawai Disbudpora dan Atlet
RAGAMBAHASA.com || Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Sukabumi, Ade Suryaman, secara resmi membuka acara sosialisasi Jaminan Kecelakaan Kerja (JKK) dan Jaminan Kematian (JKM) untuk pegawai Dinas Kebudayaan Pemuda dan Olahraga (Disbudpora)…










