Tiga Kalapas di Wilayah Suci Raya Resmi Berganti, Fokus pada Ketahanan Pangan dan Pemberantasan Narkoba
Sukabumi – Tiga Kepala Lembaga Pemasyarakatan (Kalapas) di wilayah Suci Raya, meliputi Sukabumi dan Cianjur, resmi berganti. Pergantian ini melibatkan Kalapas Kelas IIA Warungkiara, Kalapas Kelas IIB Sukabumi, dan Kalapas…
Bakesbangpol Sukabumi Sampaikan Harapan untuk Sinergi yang Lebih Baik kepada Kepala Lapas Warungkiara yang Baru
Sukabumi – Keluarga besar Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIA Warungkiara mengucapkan selamat dan sukses atas dilantiknya Bapak Kurnia Panji Pamekas, A.Md.IP., S.H. sebagai Kepala Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIA Warungkiara. Pelantikan…
Ayep Zaki Akan Dilantik sebagai Wali Kota Sukabumi Di IKN
SUKABUMI – Jika tidak ada kendala, Wali Kota Sukabumi terpilih, Ayep Zaki, bersama wakilnya Bobby Maulana, akan dilantik pada 6 Februari 2025. Informasi tersebut disampaikan berdasarkan hasil rapat kerja Komisi…
PWI Kabupaten Sukabumi Bahas Rangkaian HPN 2025 Bersama Sekda di Pendopo Kabupaten
RAGAMBAHASA.com || Pengurus Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Kabupaten Sukabumi menggelar audiensi dengan Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Sukabumi, Ade Suryaman, di Pendopo Kabupaten Sukabumi, Kamis (23/1/2025). Pertemuan ini membahas persiapan…
PWI Kabupaten Sukabumi Gelar Roadshow Jurnalistik di SMAN 1 Jampangkulon untuk Peringati Hari Pers Nasional 2025
Ragambahasa.com || Dalam rangka merayakan Hari Pers Nasional (HPN) 2025 yang mengusung tema “Pers Berintegritas Menuju Indonesia Emas”, Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Kabupaten Sukabumi mengadakan kegiatan Roadshow Goes to…
Bakesbangpol Sukabumi Hadiri Evaluasi Kinerja Badan Adhoc Pemilukada 2024 yang Digelar oleh KPU Sukabumi
Sukabumi – KPU Kabupaten Sukabumi mengadakan evaluasi kinerja badan adhoc Pemilukada 2024 di Pangrango Resort pada tanggal 22-23 Januari 2025. Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan kualitas penyelenggaraan pemilu yang akan…
Rapat Kerja DPRD Bersama DLH Kabupaten Sukabumi Tetapkan Tiga Program Prioritas untuk 2025
SUKABUMI – Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kabupaten Sukabumi menetapkan tiga program prioritas untuk tahun 2025, yaitu penanganan abrasi pantai, pengelolaan limbah, dan pencegahan pencemaran sungai. Kepala DLH Kabupaten Sukabumi, Prasetyo, menjelaskan…
Krisis Listrik di Pajampangan, Masyarakat Audiensi dengan DPRD Sukabumi
SUKABUMIPOST – Wilayah Sukabumi Selatan, khususnya Pajampangan, saat ini menghadapi krisis listrik akibat seringnya pemadaman yang tidak dapat dijelaskan. Keadaan ini mendorong puluhan perwakilan masyarakat yang tergabung dalam Jaringan Pergerakan Masyarakat…
Bupati Sukabumi Lantik Pejabat Administrator dan Pengawas Baru
Sukabumi – Bupati Sukabumi melantik dan mengambil sumpah jabatan pejabat administrator dan pengawas di lingkungan Pemerintah Kabupaten Sukabumi di Aula Sekretariat Daerah Palabuhanratu pada Rabu (22/1/2025). Prosesi pelantikan ini dihadiri…







