DPRD Sukabumi dan Bupati Resmikan Bantuan Rutilahu dari Dinas PU
RAGAMBAHASA.com – Bupati Sukabumi Marwan Hamami didampingi Wakil Ketua DPRD Kabupaten Sukabumi Budi Azhar meresmikan pembangunan bantuan rumah tidak layak huni (rutilahu) dari Dinas Pekerjaan Umum (PU) kepada Rian, seorang penyandang disabilitas di Kampung Cimangir,…
Raker APBD, DPRD Kabupaten Sukabumi : proporsinya Harus lebih banyak pada program kegiatan yang menyentuh masyarakat
RAGAMBAHASA.com || Komisi IV DPRD Kabupaten Sukabumi menggelar rapat kerja dengan mitra kerja perangkat daerah membahas Raperda tentang Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) tahun anggaran 2024 di Aula DP3A,…
Aspek Kesehatan Menjadi Fokus Pemkot Sukabumi, Di Sampaikan Pada Apel Oleh PJ Walikota
RAGAMBAHASA.com || Penjabat (Pj) Wali Kota Sukabumi Kusmana Hartadji menjadi pembina apel peringatan Hari Kesehatan Nasional (HKN) ke-59 tingkat Kota Sukabumi digelar di halaman Kantor Dinas Kesehatan (Dinkes) Kota Sukabumi,…
DPRD Sampaikan Untuk Pemerintah Daerah Sukabumi Bantu Proses Izin Tambang Rakyat
RAGAMBAHASA.com – Anggota Komisi I DPRD Kabupaten Sukabumi Badru Dudu Mustofa menekankan kepada pihak perusahaan tambang yang ada di Pajampangan, untuk memberikan dukungan kepada para penambang rakyat dalam bentuk kerjasama. Tak hanya itu, politisi…
Anggota DPRD Kabupaten Sukabumi Apresiasi Kapolres Sukabumi Usai Dugaan Salah Tangkap Anggota
RAGAMBAHASA.com || Tindakan cepat Kapolres Sukabumi, AKBP Maruly Pardede, dalam menangani kasus salah tangkap dan dugaan tindak kekerasan terhadap seorang warga Desa Mandrajaya, Kecamatan Ciemas, mendapat respons positif dari tokoh…
Pertemuan Jokowi Dengan Presiden Palestina Pasca Serangan Israel Di Gaza
RAGAMBAHASA.com || Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) merangkul Presiden Palestina Mahmoud Abbas di sela-sela pelaksanaan KTT Luar Biasa Organisasi Kerja Sama Islam (OKI) yang digelar di Riyadh, Arab Saudi, Sabtu…
Anggota Komisi 1 DPRD Kabupaten Sukabumi Minta Kementerian ESDM Awasi Perusahaan Tambang
RAGAMBAHASA.com – Anggota DPRD Kabupaten Sukabumi, Anwar Sadad menekankan akan pentingnya pengawasan terhadap perusahan tambang yang ada di Kabupaten Sukabumi. Pernyataan itu ia sampaikan seusai mengikuti Rapat Kerja (Raker) Komisi I DPRD Kabupaten Sukabumi bersama para…
Hadiri Upacara Hari Pahlawan di Palagan Bojongkokosan, Ketua DPRD Bacakan Pesan Pesan Pahlawan
RAGAMBAHASA.com || Ketua DPRD Kabupaten Sukabumi Yudha Sukmagara, nampak khusu dan sikap tegap saat membacakan pesan pesan pahlawan dalam kegiatan Upacara Hari Pahlawan 10 November 2023 di Lapang Monumen Palagan…
Harapan Ketua DPRD Kabupaten Sukabumi, Dalam Rangka Peringati Hari Pahlawan
RAGAMBAHASA.com || Hari Pahlawan merupakan hari nasional yang diperingati setiap tanggal 10 November di Indonesia untuk mengenang jasa-jasa para pahlawan dan pejuang yang gugur dalam mempertahankan kemerdekaan bangsa dari penjajah.…









